Senin, 22 Juli 2019

Cerita Liburan Gue! Apalagi?!


 Cerita Liburan Gue



Wajahku yang harusnya dipenuhi dengan kesenangan liburan akan kenaikan kelas 8 telah terjadi kemurungan karena liburan yang membosankan, Kami sekeluarga pergi ke Bandung hampir setiap hari, termasuk liburan kali ini :/. . . Setidaknya kami membawa kucing kami yang berisik! tetapi tetap lucu. . . . dan menghibur, Disana memang bukan kota hiburan atau senang senang seperti Bali. Tapi kami lumayan ENJOY disana... Karena memang ada sedikit hiburan. . .
       
Kami STAY disana selama 5 hari yang tidak terlalu menyenangkan. . . Hari Pertama. . . Kami pergi ke Bandung dengan membawa kucing kami karena tidak ada yang merawatnya di rumah dan nenek kami karena membutuhkan bantuan dari kami yang akan memulai bisnis TRAVEL di Bandung, Setelah itu kami makan di tempat bernama "ALAS DAUN" yang menyediakan makanan secara Prasmanan. . . . . Lalu kami pergi ke kediaman ayah saya dan mulai  UNPACK barang barang kami. . . . . Di saat malam tiba, kami makan malam di tempat bernama "COFFEE TOFFEE" Cafe itu memiliki pemandangan yang indah, karena tepat dibelakang cafe itu dapat terlihat gunung. . . Jadi kami bisa menikmati makan dan melihat pemandangan disana. . . . .
       
Hari kedua. . . . kami memulai hari dengan olahraga pagi di lapangan yang dekat dengan kediaman ayahku. . . . Setelah olahraga. . . . kami pergi menjemput saudara kami di dekat Tol "PADALARANG". . . . Sesampainya kami disana, Karena tadi pagi kami belum makan. . . . Kami pergi ke restaurant terdekat untuk makan terlebih dahulu. . . . Setelah perut kami merasa puas dan FULL. . . . kami pergi mengantar nenek kami untuk melihat lihat tempat yang mungkin cocok untuk Bisnis TRAVEL nya. . . . Karena nenek tidak terlalu memilih. . . . maka itu, sekali melihat yang bagus. . . Nenek kami tidak akan ingin mencari tempat yang mungkin lebih bagus dari tempat yang tadi dipilih oleh nenek kami. . . .
         
Terima kasih telah membaca cerita singkat dari kami. . . . SALAM!

Cerita ini akan kami bukukan dengan tema my holiday


 
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar